Beranda OlahRaga Sepak Bola

Sepak Bola

Kumpulan berita sepak bola dan olah raga lainnya baik sepak bola lokal, nasional dan dunia.

Mahesa Jenar Waspada Kebangkitan Super Elang Jawa, Sore Ini di Jatidiri

SEMARANG (sigi jateng) – PSIS Semarang siap menjamu PSS Sleman pada laga pekan ke-21 BRI Liga 1 2023/24 di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (3/12)...

Jelang Hadapi PSS, PSIS Dapat Doa dari Takmir Masjid di Semarang Utara

SEMARANG (sigi jateng) - Chief Executive Officer (CEO) PSIS, Yoyok Sukawi kembali melaksanakan Salat Jumat keliling pada Jumat (1/12/2023) siang. Kali ini Yoyok Sukawi mendatangi...

Live Indosiar! Jadwal Lengkap Liga 1 2023-2024 Pekan ke-21, Mulai Jumat 1 Desember, PSIS...

SIGIJATENG.ID – Inilah jadwal lengkap Liga 1 2023-2024 pekan ke-21 yang digelar mulai Jumat 1 Desember 2023 hingga Selasa, 5 Desember 2023, jadi cukup panjang. Tidak...

Antusias Penonton Tinggi, Piala Dunia U-17 Bikin Ekonomi di Bergeliat

SOLO (sigi jateng) - Piala Dunia U-17 yang Sebagian perhelatannya diselenggarakan di Stadion Manahan, Kota  Surakarta, diyakini mampu meningkatkan geliat ekonomi daerah setempat. Pj Gubernur...

Argentina Kalah Dramatis, Jerman Bertemu Prancis di Final Piala Dunia U-17 2023 Sabtu

SOLO (sigi jateng) –  Argentina U-17 gagal melaju ke babak final Piala Dunia U-17 setelah kalah dramatasi dengan Jerman U-17 di babak semifinal Piala...

17 Ribu Tiket Final Piala Dunia U-17 Habis Terjual,  Polisi Minta Penonton Jaga Ketertiban

SURAKARTA (sigi jateng) – Laga final Piala Dunia FIFA U-17 akan digelar Sabtu, 2 Desember 2023, di stadion Manahan Solo. Panitia menyediakan tiket 17...

Sembuh dari Cedera, Dua Pemain PSIS Eka Febri dan Bahril Fahreza Dipinjamkan

SEMARANG (sigi jateng) – Jelang penutupan pendafataran pemain tengah musim 2023/2024, PSIS Semarang meminjamkan dua pemainnya yakni Eka Febri dan Bahril Fahreza. Dua pemain tersebut...

Lawan Dewa United Malam Ini, Persib Harap Bisa Lanjutkan Rekor

SIGI JATENG – Tim Persib Bandung siap melawan Dewa United FC pada pertandingan pekan ke-20 BRI Liga 1 2023/24 di Stadion Indomilk Arena, Minggu...

Bantai Persisac 4-0, PS USM Melaju ke Final Liga 1 Askot PSSI Kota Semarang

SEMARANG (sigi jateng) - PS USM melaju ke final setelah menundukkan Persisac dengan skor 4-0 dalam Kompetisi Sepak Bola Liga 1 Askot PSSI Kota...

Inilah 4 Tim Lolos Semifinal Piala Duia U-17 2023; Digelar Selasa, Argentina vs Jerman

SIGIJATENG.ID –   Piala Dunia U-17 2023 sudah sampai pada babak semifinal. Empat tim terbaik berhak tampil di babak semifinal yang akan digelar di Stadion...
Semarang
scattered clouds
32 ° C
32 °
32 °
66 %
5.7kmh
40 %
Sab
31 °
Ming
31 °
Sen
30 °
Sel
30 °
Rab
31 °

Latest article

Caleg DPR RI Wibowo Prasetyo; Sambut Indonesia Emas Tahun 2045, Dibutuhkan Pemimpin Bersih dan...

MAGELANG (sigijateng.id) –  Wibowo Prasetyo, Caleg DPR RI dari Dapil 6 Jateng (Kota/Kabupaten Magelang, Temanggung, Wonosobo dan Purworejo)  menyatakan menyongsong Indonesia Emas pada 2045...

Piala Dunia U-17 2027 Berjalan Lancar, Nana Sudjana Apresiasi Masyarakat

SURAKARTA (sigi jateng) –Penyelenggaraan Piala Dunia U-17 yang dihelat di beberapa stadion di Indonesia, salah satunya di Stadion Manahan Surakarta dinilai berjalan dengan lancar. ...

Jerman Juara Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia, Kemenangannya Ditentukan dengan Adu Penalti

SOLO (sihi jateng) – Timnas Jerman U-17 keluar sebagai juara Piala Dunia U-17 tahun 2023 setelah dalam final berhasil mengalahkan Prancis U-17. Laga final Piala...