Semarang

Kumpulan berita peritiswa yang meliputi berita kriminal, hukum, kecelakaan, bencana, banjir dan lain-lain di Kota Semarang yang terparcaya, fakta dan berimbang.

Tekan Angka Kecelakaan, Polda Jateng Gelar Operasi Keselamatan Jalan, Berlangsung 4 – 17 Maret

SEMARANG (sigijateng.id) – Polda Jateng menggelar Operasi Keselamatan Candi 2024 dan pencanangan aksi keselamatan jalan. Adapun Operasi Keselamatan lantas dilaksanakan selama 14 hari dari 4...

Kemenag dan Kemenhaj Saudi Cek Kesiapan Layanan Fast Track Haji di Bandara Surabaya dan...

Semarang (sigijateng.id) - Kementerian Agama bersama Kementerkan Haji dan Umrah meninjau kesiapan layanan fast track (Macca Road) bagi jemaah haji Indonesia di Bandara Internasional...

Ini Kenyataan Mengelola Media di Era Disrupsi, Tak Ada Teori Baku

SEMARANG (sigi jateng) – Ketua Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jateng Nurkholis mengatakan mengelola media di era disrupsi harus pandai melakukan inovasi secepat mungkin...

Diduga Alami Serangan Jantung, Mobil Suzuki APV Tabrak Kendaraan Lain, Pengemudi Terjepit di Kabin

Semarang (sigijateng.id) – Sebuah mobil Suzuki APV dengan nomor polisi H 1821 MS menabrak kendaraan yang berada di depannya di Jalan Diponegoro, Ungaran. Pengemudi...

Duh! Pemuda di Semarang Tertipu Rp 15 Juta, Gegara Tulis Alamat Salah Saat Belanja...

Semarang (sigijateng.id) – Seorang pemuda di Kota Semarang menjadi korban penipuan orang-orang yang mengaku dari pihak marketplace. Korban mengaku mengalami kerugian sekitar Rp 15...

Nurkholis-Deka Terpilih jadi Ketua dan Sekretaris AMSI Jateng 2024-2028

SEMARANG (sigi jateng) – Ketua Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Tengah, Nurkholis kembali terpilih. Berdasarkan hasil Konferwil III AMSI Jateng yang berlokasi di...

DPRD Jateng Gelar Rapat Paripurna Laporan Reses & Perubahan Propemperda 2024

Semarang (sigi jateng) – Pimpinan dan Anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah kembali menggelar Rapat Paripurna di Gedung Berlian Jalan Pahlawan Semarang. Rapat Paripurna dengan agenda...

Dorong Ekosistem Bisnis Media Online, AMSI Gelar Diskusi Trustworthy di Semarang

SEMARANG (sigi jateng) - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) terus berusaha mendorong akan Ekosistem bisnis media online yang sehat dan berkualitas. Manajemen keredaksian dan...

Kelola Sampah Mandiri, 48 Desa di Jateng Terima Penghargaan Desa Mandiri Sampah

SEMARANG (sigi jateng) - Sebanyak 48 desa menerima apresiasi penghargaan Desa Mandiri Sampah dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah. Puluhan desa itu dianggap sangat layak menerima...

Kapan Awal Puasa 1 Ramadhan 2024 Dimulai? Berikut Jadwal Sidang Isbat dan Catat Tanggalnya

Semarang (sigijateng.id) – Pemerintah Indonesia sampai saat ini masih belum menetapkan awal puasa Ramadhan. Karena penetapan tanggal ini dilakukan melalui gelaran sidang isbat. Lalu...
Semarang
scattered clouds
32 ° C
32 °
32 °
66 %
5.7kmh
40 %
Sab
31 °
Ming
31 °
Sen
30 °
Sel
30 °
Rab
31 °

Latest article

Sstt Akan Ada Konser Gilga Sahid di DTW Curugsewu Kendal saat Libur Lebaran 2024,...

Kendal (sigijateng.id) – Sambut libur Lebaran 2024, Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Kendal menyiapkan sejumlah program wisata hiburan menarik untuk memanjakan para wisatawan...

Penipuan BBM Pertamax di SPBU Terbongkar, Bareskrim Tangkap Lima Orang Tersangka, Begini Motifnya

Jakarta (sigijateng.id) – Penyidik Direktorat Tindak Pidana Tertentu (Dittipidter) Bareskrim Polri mengungkap tindak pidana penyimpangan oleh operator dan manajer SPBU menjual BBM Pertalite yang...

Lunas Pajak 100 Persen, Dua Kecamatan di Kendal Dapat Reward

Kendal (sigijateng.id) – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Kendal melaunching Surat pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) dan Daftar Himpunan Ketetapan Pajak (DHKP) pada Pajak Bumi...